top of page
ACTIV Lotus KC 80 - KC 120

ACTIV Lotus KC 80 - KC 120

LOTUS KC merupakan meja dapur minimalis yang siap mendukung aktivitasmu di dapur. Tersedia dua (2) variasi warna dengan kombinasi yang menarik dan modern, meja ini cocok diletakkan di berbagai ruang mulai dari dapur, ruang makan, ataupun ruang keluarga.
-
Meja LOTUS KC multifungsi ini juga dapat dijadikan menjadi tempat penyimpanan makanan, sideboard, hingga bufet. Dengan style dan desain yang minimalis, meja ini menjadi solusi untuk rumah modern masa kini.

Bahan: Particle board export quality dengan finishing sheet premium
Warna & Motif:
- Sonoma Oak-Turquoise-Cool Grey-White
- Pacific Oak-White
- Sonoma Oak-white

Dimensi Produk (KC 80): 80 X 39,5 X 80,5 cm
Berat: 46,5 kg

Dimensi Produk (KC 120): 118,2 X 39,5 X 180,5 cm

Berat: 66 kg

Keunggulan:
- Kuat dan kokoh
- Banyak pilihan storage makanan
- Ruang penyimpanan yang luas
- Menggunakan edging
- Desain elegan & minimalis
- Particle board dengan bahan premium (Kualitas Terbaik)
- Buku perakitan yang mudah dimengerti
- Dibuat menggunakan mesin modern dari Jerman

  • Toko Online

    WhatsApp: wa.me/6281932067706

  • Tags

    Panjang 120, panjang 80, Lebar 40, tinggi 180, rak dapur, kitchen cabinet, meja dapur full set dinding, kitchenset

Belanja online sekarang

bottom of page